Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Dengan Metode Systematic Literature Review (SLR)

Authors

  • Muhammad Arfan Harahap Arfan STAI Jam'iyah Mahmudiyah Tanjung Pura, Langkat
  • Sri Wahyuni Hasibuan STAI Jam'iyah Mahmudiyah, Langkat

Keywords:

Systematic Literature Review, Pelatihan, PKM

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bertujuan untuk memberikan pengalaman dan pengetahuan baru kepada para peserta dalam penyusunan literature review. Kegiatan ini berupa pelatihan yang dilakukan sedemikian rupa sehingga dengan memperhatikan kondisi peserta. Kegiatan PKM ini di lakukan di Lingkungan STAI Jam’iyah Mahmudiyah, Langkat. Tema mengenai penulisan artikel ilmiah menggunakan metode systematic literature review dipilih dikarenakan kebutuhan akan literature review pada penelitian yang akan dilakukan oleh dosen dan mahasiswa. Pemahaman terkait systematic literature review diharapkan dapat meningkatkan kualitas artikel ilmiah dari sisi penemuan novelty dan memperkuat originalitas penelitian

References

Apriliani, A., Budhiluhoer, M., Jamaludin, A., & Prihandani, K. (2020). Systematic Literature Review Kepuasan Pelanggan terhadap Jasa Transportasi Online. Systematics, 2(1), 12. https://doi.org/10.35706/sys.v2i1.3530

Ekawati, A. D., Ningsih, S. K., Suwartini, Y., & Wenno, E. C. (2021). Penulisan Systematic Literature Review ( SLR ) Pada Jurnal Terindeks. Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(4). http://pkm.uika-bogor.ac.id/index.php/ABDIDOS/issue/archive

Hafidhah, H., & Yandari, A. D. (2021). Training Penulisan Systematic Literature Review dengan Nvivo 12 Plus. Madaniya, 2(1), 60–69. https://doi.org/10.53696/27214834.39

Harahap, M. A., & Soemitra, A. (2022). Studi Literatur Peran Lembaga Keuangan Mikro Syariah Dalam Meningkatkan Kesejahteraan. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 4(4), 1186–1198. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v4i4.889

Kitchenham. (2007). Guidelines for performing Systematic Literature Reviews in Software Engineering Version. In Department of Computer Science University of Durham Durham, (Vol. 126, Issue 5). https://doi.org/10.1541/ieejias.126.589

Mengist, W., Soromessa, T., & Legese, G. (2020). Method for conducting systematic literature review and meta-analysis for environmental science research. MethodsX, 7, 100777. https://doi.org/10.1016/j.mex.2019.100777

Minggi, I. (2023). Penggunaan Systematic Literature Review Berbantuan PoP untuk Pengembangan Kompetensi Guru SMP Kab. Takalar. Jurnal Dedikasi, 25(2), 167–172. https://doi.org/https://doi.org/10.26858/dedikasi.v25i2.56082

Prilatama, A., & Sopiah. (2022). Keselamatan Kerja : Systematic Literature Review (Slr) Dan Analisa Bibliometrik. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, 3(1), 12–22. https://doi.org/10.55047/transekonomika.v3i1.330

Romi Satria Wahono. (2015). A Systematic Literature Review of Software Defect Prediction: Research Trends, Datasets, Methods and Frameworks. Journal of Software Engineering, 1(1), 1–16. https://journal.ilmukomputer.org/index.php?journal=jse&page=article&op=view&path%5B%5D=47

Downloads

Published

2025-03-10

Issue

Section

Articles